membuat site dan cara install hugo, hugo salah satu tool atau software yang sangat populer setelah jekyll yaitu Hugo. Hugo adalah sebuah tools atau software Generator yang membuat site Statistic dan hugo di buat menggunakan bahasa golang. apa sih kelebihan Web Statistic, web statistic tidak membutuhkan database dan yang pasti lebih cepat prosses load page nya. karena tidak ada prosess lagi di dalam source nya. disinih kita akan coba install Hugo di windows 10.
tools static generator itu tidak hanya jekyll, hugo, hexo dan lain lain. kalian dapat melihat disinih untuk melihat tools static generator https://www.staticgen.com/
cara install hugo
Hal yang pertama adalah download file binnary hugo. download sesuai versi Os kalian.
https://github.com/gohugoio/hugo/releases
setelah di download, pindahkan file binary tadi di C:/hugo/hugo.exe
dan jangan lupa tambah kan PATH Environment agar dapat di run di mana saja. setelah di pindah kan sekrang bukan CMD dan ketikan hugo version
maka akan tampil seperti ini
Hugo Static Site Generator v0.57.0-9B00E647 windows/amd64 BuildDate: 2019-08-14T08:05:40Z
maka install hugo di windows kalian sukses di install.
selanjut nya kita membuat website dengan hugo dan membuat post pertama. untuk membuat site pertama, buka cmd kalian dan pindah direktori yang kosong. contoh C:\project\html\
ketikan di cmd
hugo new site webkalian.com
cd webkalian.com
. setelah kita buat post pertama dengan menggetikan
hugo new posts/post-pertama-hellow-world.md
post-pertama-hellow-world.md
. file tersebut nanti akan kita edit untuk membuat postingan pertama. sekrang buka text editor kalian dan buka file tersebut yg berlokasi c:\project\html\webkalian.com\content\posts\post-pertama-hellow-world.md
file tersebut bersisi.
---
title: "post pertama hellow world"
date: 2019-09-08T20:52:29+07:00
draft: true
---
---
. dan rubah value draft menjadi false
untuk menampilkan post.
untuk mempermudah penulisan konten atau article menunggunakan style markdown bukan HTML. untuk editor bisa di buka diisnih https://editor.sumbercode.com/
setelah edit article sekrang kita coba jalan kan hugo nya di localhost dengan ketikan cmd hugo server -D
dan buka di browser kalian http://localhost:1313/
. untuk sampai saat ini kita sudah berhasil mengeinstall dan membuat site dengan hugo. selanjut kita akan menganti theme dan mengupload site ke hosting.